PPJB Menggelar Pelatihan Manajemen dan Tata Kelola Jurnal Akreditasi Nasional dan Internasional
Perkumpulan Pengelola Jurnal Bahasa dan Sastra Indonesia serta Pengajarannya (PPJB-SIP) sudah terdaftar di Kemenkumham Republik Indonesia Nomor 0001395.AH.01.07. Tahun 2019 sebagai organisasi non-pemerintah, non-profit, sebagai wadah berhimpunnya para pengelola Jurnal…